Posts

Showing posts from March, 2022

Keluarga Besar SMA Negeri 4 Bantaeng Mengusung Tema: Kuatkan Aqidah, Memantapkan Ibadah Untuk Meningkatkan Iman dan Taqwa di bulan Suci Ramadhan.

Image
  Bantaeng- Menyambut datangnya bulan Ramadan juga menjadi salah satu tanda keimanan sebagai seorang Muslim. Tak terasa beberapa hari lagi kita akan menyambut bulan yang penuh berkah ini. Keluarga besar SMA Negeri 4 Bantaeng mengadakan taklim dalam rangka memasuki bulan suci Ramadhan yang bertempat di Aula SMA Negeri 4 Bantaeng, Kamis (31/3/2022). "Dalam rangka memasuki bulan ramadhan mari kita banyak berlatih untuk berpuasa dengan puasa-puasa Sunnah. Momentum dalam melaksanakan puasa ramadhan untuk memaksimalkan mengajar kepada Peserta didik dengan memperbanyak belajar agama." Ajak Syafruddin, S.Pd., M.M.  Lanjutnya "Setiap hari diawal pelajaran dimulai tadarus Al-Qur'an bersama, sekaligus menghafal surah-surah pendek. Setiap guru mengambil bagian pada pendampingan kepada peserta didik tentang ibadah diantaranya tahara, shalat, dan tata cara mengurus jenazah." 'Tugas setiap peserta didik selama libur ramadhan antara tanggal 4-8 April adalah membuat video pe...

Kepala Cabang Dinas Wilayah V Menghadiri Pengesahan Rencana Kerja dan Anggaran Sekolah (RKAS) SMA Negeri 4 Bantaeng

Image
Bantaeng-  Berdasarkan Permendiknas No. 19 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan, setiap sekolah pada semua jenjang pendidikan harus menyusun Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah RKAS. RKAS adalah dokumen yang berisi rencana program pengembangan sekolah satu tahun ke depan yang disusun berdasarkan RKS untuk mengatasi tanggung jawab yang ada antara yang diharapkan menuju terpenuhinya SNP. RKAS adalah jabaran rinci program sekolah tahunan yang disebut dengan kegiatan yang disusun oleh sekolah untuk memenuhi SNP. Rapat Pengesahan Rencana Kerja dan Anggaran Sekolah (RKAS) tahun anggaran 2022 SMA Negeri 4 Bantaeng. Bertempat di Aula SMA Negeri 4 Bantaeng. Selasa (15/3/2022). Dihadiri kepala Cabang Dinas Muhammad Haris, S.Kom, Kasi SMA Baharuddin, S.S, Ketua komite Drs. Sahiruddin, M.Si, kepala SMA Negeri 4 Bantaeng Syafruddin, S.Pd. M.M,  Bendahara Bos Sakran. S.Pd., M.A. dan seluruh dewan guru SMA Negeri 4 Bantaeng. Syafruddin, S.Pd., M.M. Kepala SMA Negeri 4 Bantaeng "Menjadi a...

SMA Negeri 4 Bantaeng Siapkan Lahan Setengah Hektar untuk Petani Milenial

Image
Bantaeng -   Keterpurukan para petani kini semakin lengkap, ketika dari hari ke hari lahan pertanian yang mereka miliki semakin menyempit. Dengan kondisi seperti ini, petani tidak dapat lagi memaksimalkan produksi di lahannya. Tentu saja hal ini menjadi salah satu pemicu yang mempengaruhi tingkat kesejahteraan petani. Akibatnya profesi petani bagi sebagian anak muda tidak masuk ke dalam daftar cita-cita. Karena banyak anak muda yang beranggapan profesi petani identik dengan pekerjaan orang tua, harus mau kotor-kotoran bersama lumpur, menanam, dan memanen secara manual. Keuntungan yang didapatkan juga biasanya tak terlalu menjanjikan. Belum lagi apabila muncul permasalahan, seperti kekeringan, cuaca ekstrim yang tidak menentu, ketersediaan bibit terbatas, pupuk yang mulai langka di lapangan, serta berbagai hal lainnya yang berimbas pada gagalnya panen. Hal-hal tersebut menyebabkan kurangnya minat para anak muda untuk terjun pada sektor pertanian. Sehingga mengancam kegagalan mimpi I...